Tindakan menggunakan sikat gigi secara bersamaan belum diketahui secara pasti sebagai sarana penularan HIV. Namun, air liur dari orang dengan HIV positif bukan hal yang dapat menyebabkan seseorang menjadi tertular HIV. Selain itu, pada gusi yang berdarah dimungkinkan membutuhkan banyak darah untuk dapat menularkan virus HIV melalui sikat gigi.
Pada umumnya diketahui juga bahwa virus HIV tidak dapat hidup lama di luar tubuh manusia. Melihat kondisi demikian, virus tidak mungkin bertahan hidup di sikat gigi. Bertahan atau tidaknya virus HIV pada sikat gigi juga dipengaruhi banyak variabel. Variabel tersebut antara lain jenis sikat gigi, lamanya waktu menempel pada sikat gigi, dan jumlah virus yang ada.
Di samping itu, berbagi sikat gigi merupakan hal yang kurang baik. Hal ini karena sikat gigi menampung partikel jahat dan bakteri. Selain itu, kesehatan dan kebersihan mulut setiap orang pun berbeda-beda. Jadi, ada baiknya juga untuk menghindari perilaku ini.
Jika Anda masih kurang yakin mengenai pembasahan ini, sebaiknya segera konsultasi ke dokter untuk mendapatkan kepastian tentang penularan HIV melalui sikat gigi.
Anda juga bisa konsultasi gratis untuk seputar pertanyaan HIV, silahkan mengisi data dibawah ini.
Baca artikel diskusi tentang hiv lainnya disini
Apakah Memegang Kondom Bekas Pakai Bisa Menyebakan HIV?
Memahami Periode Jendela HIV
Siapa Saja yang Berisiko Terinfeksi HIV?
Diare HIV Seperti Apa? Anda Perlu Waspada
Ciri CD4 Rendah Akan Rentan Terkena Penyakit
Kenapa Gonta Ganti Pasangan Menyebabkan HIV?
Berapa Lama Penderita HIV Bisa Bertahan Hidup?
Berapa Lama Masa Infeksi HIV?
Apakah Penderita HIV Bisa Hamil?
Berapa Lama HIV Bisa Terdeteksi Setelah Berhubungan?
Apakah Luka Bibir Pada ODHA Bisa Menyebabkan HIV?
Apakah Menelan Sperma Dapat Menularkan HIV?
Apakah Masturbasi Bisa Menyebabkan HIV?
Apakah Ciuman Bisa Menularkan HIV?