LOGO AICI

Apakah Kutil Kelamin Bisa Sembuh? Alami Maupun Operasi


Kutil kelamin atau penyakit menular seksual menyebabkan kutil (benjolan) terbentuk di dalam dan sekitar alat kelamin rektum. Menurut Clevel And Clinic kutil kelamin akan selalu menular ketika Anda gonta-ganti pasangan. Bahkan ketika kutil kelamin tidak terlihat atau telah dihilangkan, Anda masih bisa menularkan infeksi kulit kelamin tersebut kepada pasangan Anda.

Apakah Kutil Kelamin Bisa Sembuh
Apakah Kutil Kelamin Bisa Sembuh

Lalu Apakah Kutil Kemalin Bisa Sembuh?

Menurut National Health Service Inform, belum ada obat untuk kutil kelamin. Namun, kutil kelamin bisa dibersihkan dari waktu ke waktu. Karena kutil kelamin merupakan gejala HPV (Human Papillomavirus) yang merupakan infeksi kronis seumur hidup.

Sedangkan untuk sembuh sendiri kutil kelamin membutuhkan waktu sekitar 2 tahun atau lebih. Namun dengan pengobatan tertentu seperti operasi kutil kelamin bisa mempercepat proses penyembuhan. Tapi operasi juga tidak bisa menyembuhkan infeksi HPV. Kutil kelamin juga bisa kembali walau sudah dioperasi jika sistem kekebalan dalam tubuh tidak menghilangkan infeksi.

Namun Anda harus tau bahwa operasi kutil juga memiliki risiko, seperti nyeri hingga meninggalkan luka pada area alat vital. Maka dari itu jika Anda mengalami beberapa gejala kutil kelamin segera pergi ke dokter atau rumah sakit untuk mendapatkan perawatan.

Baca juga Kutil Kelamin Pada Wanita  Penyebab & Gejala

Baca juga kumpulan artikel tentang kesehatan seksual

Jika artikel ini membantu klik tombol like di atas ini

Genital warts dari mayoclinic

Genital warts dari NHS

Genital Warts Clevelandclinic

Mungkinkah Kutil Kelamin Bisa Sembuh Dengan Sendirinya? dari Hellosehat

Artikel diskusi terbaru HIV

Tinggalkan komentar