LOGO AICI

Bolehkah Penderita Diabetes Makan Buah Pepaya?


Buah pepaya mengandung beberapa kandungan nutrisi yang bermanfaat, seperti vitamin A, B1, B3, B5, E, K, serat, kalsium, folat, potasium, dan magnesium. Bauh pepaya juga memiliki indeks glikemik 60, berarti buah pepaya termasuk kategori indeks glikemik sedang. Angka indeks glikemik antara 1-100, semakin tinggi angka indeks glikemik, semakin cepat gula darah Anda melonjak. Lalu apa boleh penderita diabetes makan buah pepaya?

Bolehkah Penderita Diabetes Makan Buah Pepaya
Bolehkah Penderita Diabetes Makan Buah Pepaya

Menurut kementrian kesehatan republik indonesia (kemenkes RI), mengkonsumsi buah pepaya sangat baik untuk penderita diabetes karena pepaya memiliki kandungan gula rendah dan indeks glikemik rendah juga. Buah pepaya juga bisa membantu untuk mengurangi risiko terkena penyakit jantung bagi penderita diabetes.

Dari Journal of Diabetes and Endocrinology, buah pepaya memiliki efek hipoglikemik pada tubuh. Efek hipoglikemik berkaitan dengan penyakit diabetes, yang berpotensi dapat membantu menurunkan kada glukosa atau gula darah pada tubuh.

Baca juga kumpulan pertanyaan seputar diabetes

Jika artikel ini membantu klik tombol like di atas ini

Khasiat Buah Pepaya dari Kemenkes RI

What is Diabetes? dari centers for disease control and prevention

Added Sugars dari American Heart Association

Papayas, raw dari U.S. DEPARTMENT OF AGRICULTURE

Apakah Pepaya Aman Dikonsumsi untuk Pengidap Diabetes? dari Hello Sehat

Artikel diskusi terbaru HIV

Tinggalkan komentar